Tuesday, November 30, 2010

Internet Download Manager

Salah satu trik untuk mengatasi download pada koneksi yang tidak stabil dan koneksi dengan speed rendah adalah dengan menggunakan software Download Manager.
Dengan menggunakan software Download Manager, proses download akan dipecah kedalam beberapa bagian/node, untuk memperbesar kemungkinan mendapatkan hasil yang maksimal; karena jika salah satu node mengalami putus koneksi atau hambatan maka secara otomatis sisa bandwith yang ada dialihkan ke node yang lain, sehingga secara simultan semua node bergerak untuk mendownload.
Fasilitas yang tak kalah pentingnya diantaranya adalah
  • jika sewaktu-waktu koneksi putus, proses download tidak akan terganggu, karena akan ter-pause secara otomatis, dan jika koneksi sudah lancar maka proses akan dimulai lagi.
  • Download bisa diatur jadwalnya, misal download ketika waktu anda istirahat.
  • Membagi bandwith secara otomatis, sehingga dengan koneksi kecil download tetap berjalan sambil berselancar.
  • Mengecek dan menhapus virus selama proses download.
Software Download Manager yang terkenal dan sangat membantu koneksi lambat, dan GRATIS adalah =
  1. DownTHEMall:Firefox Download Manager DownThemAll(DTA), sebagai plugin firefox.
  2. The Best Download Manager! FlashGet, stand alone dan bekerja dengan baik sebagai plugin firefox.
tentu saja, untuk proses download paling baik menggunakan firefox, jika belum ada silakan download disini
Spread Firefox Affiliate Button,
atau jika sudah ada firefox untuk mengecek dan update klik sini 
Spread Firefox Affiliate Button
Selalu gunakan software ASLI atau yang GRATIS.

No comments:

Post a Comment